error: Content is protected !!

Bagaimana Cara Beternak Ayam Joper Bagi Pemula yang Benar?


Cara beternak ayam joper bagi pemula memang terdiri dari beberapa tahap. Sebab ayam joper atau jawa super memiliki karakteristik tersendiri. Salah satunya adalah waktu panen yang lebih cepat dibandingkan dengan yang lain.

Simak Cara Beternak Ayam Joper Bagi Pemula

Seorang pemula yang akan memulai usaha ternak ayam perlu memperhatikan beberapa hal. Sebab tidak sedikit yang melakukan kesalahan ketika memelihara ayam joper. Berikut ini ulasannya.

1. Mempersiapkan Kandang Ayam

Cara beternak ayam joper bagi pemula yang pertama adalah mempersiapkan kandang ayam. Hal yang perlu diperhatikan adalah ukuran dan sirkulasi udara dari kandang tersebut. Sebab, pemeliharaannya memang lebih mendetail.

2. Waktu Pemberian Pakan

Selanjutnya adalah pemberian pakan ayam joper. Nutrisi yang dibutuhkan oleh ayam joper harus terpenuhi. Beberapa pakan yang bisa diberikan untuk ayam joper adalah campuran premix, bungkil, hingga bekatul. Untuk waktu pemberian pakan bisa disesuaikan standar.

3. Vaksinasi Ayam

Cara beternak ayam joper yang selanjutnya adalah vaksinasi. Cara yang satu ini bertujuan agar daya tahan tubuh ayam lebih kuat. Sehingga ayam tidak mudah terkena virus dan yang lainnya. Cara beternak ayam joper bagi pemula juga harus memperhatikan kebersihan kandang. Beberapa cara diatas bisa diterapkan bagi anda yang beternak ayam joper.

Random Post >

0 Comments

Post a Comment